CASE SKID STEER LOADER
Skid Steer Loader adalah sebuah alat yang di design sedemikian rupa sehingga bentuknya lebih Compact dan Multi Fungsi.
Di daerah Eropa, hampir seluruh industry baik bergerak di bidang pertanian, perkebunan, pertambangan, tekstil dan lain lain, tidak lepas dari fungsi Skid Steer Loader. tapi jangan salah di indonesia sejak tahun 2001 unit ini tetap populer hingga sekarang.
Add caption |
Mengapa Case Skid Steer Loader banyak di gunakan di perusahaan tersebut ? untuk menjawab pertanyaan ini sebenarnya simple aja,
Pertama :
Dari segi Designenya yang Compact, minimalis, simple, mini atau sejenisnya lah, nahh dari sudut pandang ini banyak kegunaan yang bisa kita dapatkan, yang antara lain adalah untuk pengerjaan pekerjaan yang susah untuk di jangkau oleh alat besar lainnya, mungkin di pikiran anda, " ahhh... paling juga kerjaan segitu bisa di kerjakan sama karyawan saya " Tapi kita timbang kembali pendapat anda itu, coba kita ambil contoh simple di industri peternakan, untuk pembersihak kotoran ternak mungkin bisa di kerjakan oleh manusia, tapi dengan quantity yang banyak maka kita memerlukan tenaga yang banyak dengan upah yang banyak, dengan biaya jaminan asuransi yang banyak, dengan biaya makan yang banyak, pokoknya super banyak lahhh, dan coba bayangkan dengan menggunakan fungsi dari Case Skid Steer Loader,anda hanya perlu mengeluarkan biaya untuk upah operator 1 orang tiap unit serta siapkan solar, coba ambil kalkulator anda dan coba hitung - hitung gaji untuk karyawan dengan solar untuk Case Skid Steer Loader masih besaran buat upah laahhh....
Fungsi yang kedua adalah Unit CASE Skid Steer Loader merupakan unit multi fungsi, atau bisa di gandengkan dengan beragam attachment, jadi anda tinggal sebut saja industri apa yang anda miliki, pokoknya Case Skid Steer Loader pasti Berfungsi Laaah.
Sebagai bukti Bahwa CASE Skid Steer Loader merupakan alat multi fungsi, Para Designer CASE juga tidak lupa menanamkan system yang mana untuk penggantian attachment, anda tidak perlu capek capek mutar sana, mutar sini, angkat sana angkat sini, cukup duduk manis dan gerakkan Joy Stick, anda sudah dapat mengganti attachement sesuai dengan keperluan anda, tetapi yaa kaloo attachmentnnya perlu tenaga hydrolic tambahan yaa mau G' Mauu andaa turun dan Colokin Hose Hydrolicnya Donk..., Hehe
Berikut Beberapa attachement dari Case Skid Steer Loader yang antara Lain Adalah :
Mini Dozer |
Loader Attachment |
Jack Hummer |
Mini Grader |
Fork Lift |
Mudah di Akses |
Tidak ada komentar:
Posting Komentar